Jumat, 05 Juni 2009

Nokia 3610 Fold, Video Autofocus Nan Elegan

Perbesar font foto berita artikel Nokia akan memperkenalkan ponsel compact 3610 Fold, dengan jaringan quadband GSM 850/900/1800/1900) pada kuarter ketiga tahun ini. Keypad dari Nokia 3610 Fold memberikan kemudahan ketika mengetik text dan pesan dengan penggunaan yang sempurna. Desain fold yang halus di bagian belakang membuat Nokia 3610 Fold menjadi ponsel elegan dan berbentuk ergonomic, ketika dibuka. Nokia 3610 Fold juga dilengkapi kamera 1.3 Megapiksel dan 6x digital zoom, sehingga mudah untuk meng-capture memori dan berbagi moment dengan orang lain. Selain itu terdapat fitur layar terang 2 inch dari ponsel Nokia 3610 Fold, juga dipadu dengan 262K color. Sementara display eksternal mengindikasikan datangnya panggilan, pesan atau jam analog. Handphone Nokia 3610 Fold juga support dengan pilihan eksternal memori microSD card dan mampu memuat gambar, video, music dan sebagainya hingga 4GB.

Spesifikasi Nokia 3610 Fold :

  • Jaringan : 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
  • Dimensi : 99.6 x 44.3 x 19.6 mm
  • Volume : 67 cc
  • Bobot : 97 g
  • Display :
    • 2 inch resolusi TFT, 256K colors 240 x 320 pixels
    • Second external TFT display (128 x 160 pixels), 1.36 inch 256K colors
  • Fitur :
    • Polyphonic (64 channels), MP3/AAC/eAAC+/WMA
    • Video recording (176 x 144 pixels (QCIF)) support mp4, .3gpp; codecs: H.263, MPEG4
    • SMS, MMS, Email (IMAP, POP, SMTP)
    • Browser WAP 2.0/xHTML, HTML
    • T9
    • Built-in handsfree
    • Voice memo/commands
    • Stopwatch
    • alarm, clock, calendar, calculator, memo, unit converter, Stopwatch, To-do list
    • document viewer (word, excel, ppt), Adobe PDF viewer)
  • Games : Seasweeper, City Bloxx, Snake III, Sudoku2
  • Memori : internal 30MB, microSD (TransFlash) 4GB
  • Koneksi :
    • GPRS Class 10 (4+1/3+2 slots), 32 - 48 kbps
    • EDGE Class 32, 236 kbits
    • Bluetooth v2.0
    • USB v2.0 microUSB
  • Warna : Blue, Red, Green, Rose
  • Kamera : CMOS, 1.3 MP, 1280 x 1024 pixels, video(QCIF), Autofocus, self-time
  • Software : Java MIDP 2.0
  • Baterai : Standard battery, Li-Ion 1020 mAh (BL-5C), standby 457 jam, talktime 4,5 jam

0 komentar:

About This Blog

Primbon

CHAYANNE YO TE AMO

GIRL GUITARIST PLAY SANTANA

THE REASON-HOOBASTANK

FUNTWO I'M ALRIGHT

FUNTWO

  © Blogger template 'Ultimatum' by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP